Memahami Fungsi Alexa Rank Pada Sebuah Blog

Memahami Fungsi Alexa Rank Pada Sebuah Blog

Rara
Jumat, 02 Agustus 2019

Pertama - tama mari kita koreksi kembali apa itu Alexa Rank, Dan kegunaan Alexa tersebut gunanya untuk apa ? Alex rank adalah sesuatu proses dalam penilaian pada sebuah blog atau situs web yang dilakukan oleh alexa.com. Berdasarkan tolak ukur tertentu pada sebuah situs.

Memahami Fungsi Alexa Rank Pada Sebuah Blog

Entah itu dari segi trafik atau dari berapa banyak kualitas dari konten tersebut, Maka dari itu semakin banyak mendapatkan trafik pada website akan memperbaiki juga website kita pada Alexa Rank.

Dan alexa rank juga bukan tolak ukur kesuksesan dari sebuah blog. Jika tujuan blogging hanya sekedar menulis dan hobi Alex Rank itu tidak penting. Tapi untuk orang - orang yang sudah mengenal jauh tentang seo itu sangat penting karena bagus untuk meningkatkan peringat website pada halaman yang lebih bagus.

Dengan adanya penurunan nilai pada Alexa Rank itu berarti website kita sudah bagus, Maka peringkat website pun akan lebih bagus lagi.

Mungkin itu saja artikel singkat kita hari ini mengenai Alexa Rank.